Pencak Silat kelas E Dewasa Putra (65-70 kg) dalam rangka Kejuaraan Terbuka Piala Kasad ke – 2 Tingkat Nasional

Mahasiswa Program Studi Pendidikan Olahraga STKIP Kusuma Negara atas nama JULIAN PANJI DWI DARMA telah  meraih piagam prestasi yaitu juara 1 (emas) pada cabang olahraga Pencak Silat kelas E Dewasa Putra (65-70 kg) dalam rangka Kejuaraan Terbuka Piala Kasad ke – 2 Tingkat Nasional pada tanggal 27 – 29 September 2024 di GOR Laga Tangkas dan Laga Satria Kab. Bogor. Julian merupakan salah satu mahasiswa sekaligus atlet pencak silat Prodi POR yang berhasil meraih prestasi membanggakan ini, tentunya keberhasilan ini tidak luput atas kerja kerasnya serta dukungan penuh oleh pelatih, orang tua, perguruan silatnya dan kampus dalam menghadapi kejuaraan yang bergengsi ini. Semoga Julian Panji Dwi Darma terus berprestasi dan berkembang di tingkat nasional maupun pada level internasional dengan membawa nama bangsa dan kampus STKIP Kusuma Negara Jakarta

Leave a Reply